Genset portable sering disebut dengan genset mini. Genset portable menjadi incaran para pengguna genset untuk saat ini. Genset mini memiliki ukuran yang lebih kecil dan cukup ringan ketika dipindahkan ke tempat baru. Genset mini identik untuk memenuhi kebutuhan listrik kecil seperti kebutuhan rumahan maupun kebutuhan di luar ruangan seperti kemah dan lainnya. Genset mini mampu menjadi sumber listrik untuk berbagai kebutuhan. Genset mini sudah tersedia baik di toko offline maupun toko online yang jual genset murah terbaik.
Genset mini memiliki kualitas yang cukup baik yang tidak kalah dari genset dengan ukuran besar. Berbagai produk genset mini bisa anda dapatkan dari merek Honda. Honda memiliki produk genset mini yang bervariasi. Produk yang pertama yakni ET120000, produk ini terkenal karena desainnya yang menarik. Bahan bakar yang digunakan genset ini adalah bensin sehingga para pengguna bisa dengan mudah dalam pengoperasiannya.
Produk ke dua yakni genset Honda EM10000. Mencari genset untuk kebutuhan rumah tangga? Anda bisa menjadikan genset produk EM10000 satu ini. Genset ini terkenal karena memberikan kenyamanan dari segi kebisingan yang rendah. Pada jarak 7 meter suara kebisingan genset ini tidak akan semakin berkurang.
Produk mini ke tiga yakni genset EZ6500CXS. Produk genset mini ini sudah tersedia di berbagai toko yang jual genset murah. Bagi anda yang tengah mencari genset untuk kebutuhan jangka panjang maka produk EZ6500CXS dari Honda ini bisa menjadi pilihan paling tepat. Produk genset ini bahkan bisa dijadikan sebagai genset untuk berbagai kebutuhan.
Selain berbagai produk di atas masih ada produk genset lainnya seperti genset EP100 dari Honda. Genset ini menawarkan harga yang cukup ekonomis. Kinerja mesin juga sangat baik sehingga bisa dioperasikan selama 3 sampai 8 jam. Itulah beberapa contoh produk genset mini dari Honda. Genset mini dari Honda tersebut menawarkan produk yang paling berkualitas. Dimana bisa mendapatkan genset tersebut? genset Honda tersebut bisa didapatkan melalui toko genset yang jual genset murah.